PENUNTUN
BELAJAR
TALI
PUSAT MENUMBUNG
INDIKASI TINDAKAN :
1. TALI
PUSAT YANG PANJANG.
2. PLACENTA
LETAK RENDAH.
PERSIAPAN SEBELUM TINDAKAN
PERSIAPAN PASIEN :
1. BERITAHU
PASIEN/KELUARGA TENTANG TINDAKAN YANG ANDA AKAN LAKUKAN.
2. TETAP
MENJAGA PRIVASI KLIEN.
3. JELASKAN
BAHWA TINDAKAN JUGA MENGANDUNG RESIKO.
4. BUAT
PERSETUJUAN CATATAN MEDIK, SIMPAN DALAM CATATAN MEDIK.
PERSIAPAN ALAT :
1. LENEK
2. OKSIGEN
3. CAIRAN
ELEKTROLI 20 TETES/MENIT
PERSIAPAN PETUGAS
PERSIAPAN DIRI:
1. CUCI
TANGAN DENGAN BAIK DAN BENAR
2. GUNAKAN
SARUNG TANGAN
3. PAKAI
CELEMEK DAN MASKER
LANGKAH AWAL
1. MEMPOSISIKAN IBU UNTUK MENUNGGING
ATAU POSISI TREDELENBRUG UNTUK
MENGURANGI TEKANAN PADA TALI PUSAT.
2. MENDORONG BAGIAN TERENDAH JANIN
KEARAH KRANIAL UNTUK MENGURANGI TEKANAN PADA TALI PUSAT.
3. MEMANTAU TERUS DENYUT JANTUNG DAN
PULSAI TALI PUSAT
4. RESUSITASI INTRAUTERINE MELALUI
OKSIGENASI PADA IBU
LANGKAH SELANJUTNYA
1.
LAKUKAN
VT JIKA KETUBAN SUDAH PECAH DAN BAGIAN TERBAWAH JANIN BELUM TURUN.
2.
JIKA TERABA TALI PUSAT, PASTIKAN TALI PUSAT
MASIH BERDENYUT ATAU DENGAN MELETAKKAN TALI PUSAT DIANTARA DUA JARI.
3.
LAKUKAN
RESPOSISI TALI PUSAT. JIKA BERHASIL USAHAKAN BAGIAN TERBAWAH JANIN MEMASUKI
BAGIAN RONGGA PANGGUL DENGAN MENEKAN FUNDUS UTERI DAN USAHAKAN DENGAN SEGERA
PERSALINAN PERVAGINAM.
4.
SUNTIKKAN
TERBULATIN 0,25 MG SUBKUTAN.
5.
DORONG
KEATAS BAGIAN TERBAWAH JANIN DAN SEGERA RUJUK KE PUSKESMAS ATAU LANGSUNG KE
RUMAH SAKIT.
0 komentar:
Posting Komentar